PENYULUHAN PENYAKIT CAMPAK RUBELLA PADA MASYARAKAT POSYANDU MELATI PUTIH KABUPATEN LAMPUNG SELATAN

Authors

  • TA Larasati Fakultas Kedokteran, Universitas Lampung
  • Terza Aflika Happy Fakultas Kedokteran, Universitas Lampung
  • M Raihan Rahmatullah Mahasiswa Fakultas Kedokteran, Universitas Lampung
  • Dafa Rafiqi Akbar Mahasiswa Fakultas Kedokteran, Universitas Lampung
  • Putri Kamila Wahidah Mahasiswa Fakultas Kedokteran, Universitas Lampung
  • Yohana Christiani Sihaloho Mahasiswa Fakultas Kedokteran, Universitas Lampung
  • Hafidz Sirojudin Azhar Mahasiswa Fakultas Kedokteran, Universitas Lampung
  • Cindy Cecilia Anasthasya Napitupulu Mahasiswa Fakultas Kedokteran, Universitas Lampung
  • Qurratul Aini Nirwan Mahasiswa Fakultas Kedokteran, Universitas Lampung
  • Sarih Ratu Mahasiswa Fakultas Kedokteran, Universitas Lampung
  • Aulia Putri Mahasiswa Fakultas Kedokteran, Universitas Lampung
  • Monica Cindy Intan Efendy Mahasiswa Fakultas Kedokteran, Universitas Lampung
  • Risna Juliana Mahasiswa Fakultas Kedokteran, Universitas Lampung

DOI:

https://doi.org/10.23960/jpmrj.v9i1.3302
Abstract View: 155

Abstract

Campak dan rubella merupakan penyakit yang mudah menular, disebabkan oleh virus yang dapat menyebar melalui

percikan saliva dan kontak langsung. Gejala campak ditandai dengan batuk berdahak, demam, ruam dan mata berair.

Gejala rubella ditandai dengan adanya hidung tersumbat, nyeri sendi, ruam dan demam ringan. Kedua penyakit ini

dapat menginfeksi segala usia, baik anak-anak maupun dewasa. Tujuan pengabdian masyarakat ini adalah untuk

meningkatkan pengetahuan tentang penyakit Campak-Rubella kepada masyarakat Posyandu Melati Putih yang

mempunyai anak usia Balita, Lampung Selatan. Kegiatan dilakukan dengan mengadakan penyuluhan Kesehatan tentang

Campak-Rubella dan pemberian pre-post test pada warga di Posyandu Melati Putih, Lampung Selatan yang mempunyai

anak usia Balita. Hasil kegiatan ini terdapat peningkatan pengetahuan tentang Campak-Rubella, sebelum dilakukan

penyuluhan 8.4 % menjadi 9.2 % setelah dilakukan penyuluhan.

Kata kunci: Campak, penyuluhan, rubella.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2024-05-30

How to Cite

Larasati, T., Happy, T. A., Rahmatullah, M. R., Akbar, D. R., Wahidah, P. K., Sihaloho, Y. C., Azhar, H. S., Napitupulu, C. C. A., Nirwan, Q. A., Ratu, S., Putri, A., Efendy, M. C. I., & Juliana, R. (2024). PENYULUHAN PENYAKIT CAMPAK RUBELLA PADA MASYARAKAT POSYANDU MELATI PUTIH KABUPATEN LAMPUNG SELATAN . JPM (Jurnal Pengabdian Masyarakat) Ruwa Jurai, 9(1), 74–77. https://doi.org/10.23960/jpmrj.v9i1.3302

Most read articles by the same author(s)